RI-Prancis Akan Bangun 13 Radar GCI dengan Jangkauan 450 Km

Sebanyak 13 unit Radar Ground Controlled Interception (GCI), yang diklaim bisa memperkuat pertahanan militer, akan diproduksi Indonesia lewat kolaborasi bersama Prancis.


Hal itu terkait dengan kesepakatan antara PT Len Industri (Persero) dan perusahaan Prancis, Thales, untuk memproduksi 13 unit Radar Ground Controlled Interception (GCI), yang ditandatangani oleh Direktur Utama Len, Bobby Rasyidin dan SVP Latin America & Asia of Thales International SAS Guy Bonassi, 17 Mei, di Prancis.

Dikutip dari laman PT Len Industri, Radar GCI merupakan salah satu alutsista utama yang fungsinya dapat diibaratkan sebagai 'mata' pertahanan.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "RI-Prancis Akan Bangun 13 Radar GCI dengan Jangkauan 450 Km"

Posting Komentar